Pemberitahuan!

Situs ini terakhir diperbarui tahun 2023, untuk info lowongan kerja terbaru silakan cek di rebrand.ly/radarkerja

PT Virama Karya Persero

Staf Manajemen Risiko

PT Virama Karya (Persero) Indonesia - 12 bulan yang lalu

Deskripsi

✅ PosisiStaf Manajemen Risiko
✅ PerusahaanPT Virama Karya (Persero)
✅ PenempatanIndonesia
✅ Info Gaji ---
✅ Deadline 20 Mei 2023

Persyaratan

  • S1 Jurusan :
    • Manajemen Risiko
    • Teknik Sipil
  • Jenis Kelamin Laki-laki
  • Status Pegawai Kontrak
  • Minimum IPK / Nilai 3.00
  • Maksimal Umur 45 Tahun
  • Penempatan Seluruh kota di Indonesia

Deskripsi Pekerjaan :

  1. Melaksanakan tugas-tugas dari Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam bidang Manajemen Risiko, terkait dengan meningkatkan kompetensi pada bidang Manajemen Risiko maupun Risk Awarness Culture dalam aktivitas sehari-hari sebagai bagian yang terintegrasi pada seluruh unit kerja/produksi, menggunakan kajian Manajemen Risiko secara konsisten sebagai acuan dalam proses pengamabilan keputusan, meningkatkan perbaikan yang berkesinambungan (continuous improvement) berdasarkan kajian Manajemen Risiko, dan memastikan proses Manajemen Risiko diterapkan pada seluruh tingkatan baik Kantor Pusat, Cabang, serta Proyek-proyek di lingkungan perusahaan sesuai pedoman Manajemen Risiko terintegrasi yang telah ditetapkan.
  2. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam melakukan proses implementasi Kebijakan Manajemen Risiko.
  3. Memberikan masukan dan usulan kepada Kepala Bagian Manajemen Risiko mengenai kecukupan dan kelayakan kebijakan, pedoman dan strategi Penerapan Manajemen Risiko.
  4. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam memfasilitasi Risk Owner dalam rangka konsultasi Rencana Pengelolaan Risiko (RPR) dan menentukan usulan Risiko untuk Unit Kerja/Unit Bisnis/Proyek.
  5. Membantu Risk Owner pada saat penyusunan RPR dengan melakukan evaluasi, verifikasi dan finalisasi RPR.
  6. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam melakukan penyusunan rencana usulan Risk Appetite dan Risk Tolerance.
  7. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam menerapkan, memonitoring, dan mengevaluasi Risk Appetite dan Risk Tolerance yang digunakan sebagai ukuran kriteria level risiko dalam Perusahaan secara menyeluruh.
  8. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko untuk melakukan sosialisasi mengenai Risk Appetite Tolerance dan kebijakan Manajemen Risiko lainnya kepada seluruh Unit Kerja, Unit Produksi dan Proyek (seperti: Proposal Kegiatan Sosialisasi Risk Appetite Tolerance dan Kebijakan Manajemen Risiko lainnya ; Materi Sosialisasi Risk Appetite Tolerance dan Kebijakan Manajemen Risiko lainnya ; Daftar Hadir Sosialisasi Risk Appetite Tolerance dan Kebijakan Manajemen Risiko lainnya ; Dokumentasi kegiatan Sosialisasi Risk Appetite Tolerance dan Kebijakan Manajemen Risiko lainnya).
  9. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam melakukan penyusunan Profil Risiko Perusahaan dengan mengumpulkan data-data yang dibutuhkan terkait Profil Risiko.
  10. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam melakukan penyusunan Laporan Monitoring Tindak Lindung Risiko secara periodik dengan mengumpulkan data-data yang dibutuhkan terkait Tindak Lindung Risiko dan melakukan evaluasi terhadap hasil monitoring.
  11. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam menyusun Kerangka Pemahaman Potensi Risiko yang akan diberikan kepada auditor internal.
  12. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam menganalisa dan memantau posisi risiko Perusahaan secara keseluruhan.
  13. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam mempersiapkan Sharing Knowledge kepada Pegawai untuk mengembangkan Budaya Sadar Risiko (Risk Awareness Culture).
  14. Membantu Kepala Bagian Manajemen Risiko dalam mempersiapkan kebutuhan Assessment Tingkat Kematangan Manajemen Risiko.
  15. Memproses segala hasil kerja dengan berbasis Teknologi Informasi.

Requirement:

  • Keterampilan Khusus : Minimal memiliki pengalam kerja 5 tahun dibidang Manajemen Risiko Jasa Konsultan Konstruksi/Konstruksi
  • Pengalaman : 5 tahun pada industri Jasa Konsultan Konstruksi
  • Sertifikat + Bahasa Inggris : Certified Risk Management Officer (CRMO), Qualified Risk Management Officer (QRMO), ISO 31000:2018 Sistem Manajemen Risiko + TOEFL


Pendaftaran

Bagi Anda yang sudah memenuhi kualifikasi diatas dan berminat dengan loker PT Virama Karya (Persero) Indonesia, silahkan apply lamaran via link berikut :

portalkerja.com

Profil Perusahaan

PT Virama Karya (Persero) adalah sebuah perusahaan konstruksi yang berbasis di Indonesia. Virama Karya didirikan pada tahun 1961 dan beroperasi sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di bawah Kementerian BUMN Republik Indonesia.

Sebagai perusahaan konstruksi, Virama Karya fokus pada pembangunan infrastruktur di Indonesia. Mereka terlibat dalam berbagai proyek konstruksi, termasuk pembangunan jalan, jembatan, gedung-gedung, pelabuhan, bendungan, irigasi, dan proyek-proyek lainnya. Perusahaan ini memiliki keahlian yang luas dalam perencanaan, desain, dan pelaksanaan proyek-proyek konstruksi yang kompleks.

Virama Karya juga memiliki kemampuan dalam manajemen proyek, pengawasan, dan konsultansi teknik. Mereka telah melaksanakan proyek-proyek skala besar baik di sektor publik maupun swasta, berkontribusi pada pembangunan infrastruktur yang penting untuk pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat.

Perusahaan ini berkomitmen untuk memberikan kualitas terbaik dalam setiap proyek yang mereka kerjakan. Virama Karya menerapkan standar tinggi dalam hal keamanan, keandalan, dan keberlanjutan dalam pelaksanaan proyek-proyeknya. Mereka juga terus mengadopsi teknologi terbaru dan inovasi dalam industri konstruksi.

Selain fokus pada kegiatan konstruksi, Virama Karya juga berkontribusi dalam pembangunan berkelanjutan dan tanggung jawab sosial. Perusahaan ini terlibat dalam program-program tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) yang mencakup aspek pendidikan, lingkungan, kesehatan, dan pemberdayaan masyarakat.

Secara keseluruhan, PT Virama Karya (Persero) adalah perusahaan konstruksi yang berperan penting dalam pembangunan infrastruktur di Indonesia. Melalui pengalaman, keahlian, dan komitmen terhadap kualitas dan tanggung jawab sosial, Virama Karya terus berkontribusi pada pembangunan berkelanjutan dan pertumbuhan ekonomi negara.

Alamat PT Virama Karya (Persero)

Jl. Hangtuah Raya No 26, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12120

Proses rekrutmen PT Virama Karya (Persero) GRATIS tidak dipungut biaya apapun, hati-hati terhadap segala jenis penipuan yang mengatasnamakan perusahaan.
PT Maxxis International Indonesia

Operator Produksi

PT Maxxis International Indonesia
Bekasi

Operator Painting

PT Maruhachi Indonesia
Cikarang
PT Bintang Indokarya Gemilang BIG

Operator Produksi

PT Bintang Indokarya Gemilang (BIG)
Brebes
PT Schott Igar Glass

Operator Hot Forming

PT Schott Igar Glass
Cikarang
Dapatkan info loker terbaru via Telegram Subscribe